Apa Itu Sales Manager? Menurut Career Explorer, sales manager adalah orang yang bertanggung jawab dalam memimpin dan mengarahkan tim sales. Mereka mengatur kuota dan target dari sales, dan turut membuat rencana penjualan perusahaan.
Ringkasan
Deskripsi
Tanggung Jawab
- memimpin dan mengarahkan tim sales
Persyaratan
Pengalaman:
1 - 2 Tahun- Pendidikan min. SMA
- Usia maksimal 35 tahun
- Memiliki pengalaman Marketing pada bagian Farmasi
- Memiliki jiwa kepemimpinan
- Dapat mengkoordinasi tim dengan baik
- Terbiasa dengan target
- Penempatan di Jawa Barat
Skill
- sales
- sales experience
- sales management
- sales goals
- sales operations
Tunjangan
Dibicarakan saat interviewInsentif
Dibicarakan saat interviewWaktu Kerja
-
Formal