Ringkasan

Deskripsi

Berfokus pada pengelolaan dan pengawasan anggaran perusahaan. Bertanggung jawab untuk memantau dan menganalisis pengeluaran, memastikan bahwa anggaran dipatuhi, dan memberikan informasi yang relevan kepada manajemen untuk pengambilan keputusan yang lebih baik dalam pengelolaan keuangan perusahaan. Menjaga keseimbangan antara pendapatan dan pengeluaran serta membantu mencapai tujuan keuangan perusahaan. Membantu perusahaan dalam mengelola sumber daya finansial secara lebih.

Tanggung Jawab

  • Melakukan review dan analisis semua pengajuan capex
  • Berkoordinasi dengan unit untuk RAB, master plan atas capex yang di ajukan
  • Melakukan pengecekan budget atas capex yang di ajukan
  • Berkoordinasi dengan procurement untuk pemenuhan atad capex yang di ajukan
  • Melakukan monitoring atas pelaksanaan capex yang telah di setujui
  • Melakukan monitoring atas pengadaan pupuk (Penerimaan dan pengaplikasiannya)
  • Melakukan monitoring atas pembelian BBM (penerimaan dan penggunaan)
  • Membuat laporan berkala capex progress dan replanting

Persyaratan

Pengalaman:

3 - 4 Tahun

  • Pendidikan S1 jurusan Akuntansi / Management
  • Memiliki pengalaman di bidang yang sama minimal 3 tahun
  • Pernah bekerja di industri perkebunan menjadi nilai tambah

Skill

  • accounting

Tunjangan

Dibicarakan saat interview

Insentif

Dibicarakan saat interview

Waktu Kerja

    Formal
Simpan