Mengelola berbagai aspek operasional dan administratif di perusahaan. Peran ini mendukung fungsi-fungsi inti perusahaan dengan memastikan bahwa lingkungan kerja dan infrastruktur fisiknya berjalan lancar. Keterampilan dalam manajemen fasilitas, koordinasi, pengelolaan inventaris, serta kemampuan untuk berinteraksi dengan berbagai pihak secara efektif.
Ringkasan
Deskripsi
Tanggung Jawab
- Melaksanakan administrasi GA
- Menjalankan program GA
- Pengadaan kebutuhan operasional kantor
Persyaratan
Pengalaman:
1 - 2 Tahun- Laki-laki
- Belum menikah
- Pendidikan minimal SMA/SMK
- Usia maksimal 30 Tahun
- Pengalaman minimal 1 tahun dibidang yang sama
- Mampu mengoperasikan komputer (MS. Office) dengan baik
- Memiliki kemampuan administrasi surat-menyurat dengan baik
- Memiliki komunikasi yang baik, jujur, bertanggung, dan dapat bekerjasama dengan tim
- Memiliki SIM C dan SIM A (lebih diutamakan)
- Penempatan Jakarta Timur
Skill
- Microsoft Office
- administrasi
Tunjangan
Dibicarakan saat interviewInsentif
Dibicarakan saat interviewWaktu Kerja
-
Formal